Banner BAPETEN

Berita BAPETEN

Petakan Potensi Pegawai, BAPETEN Laksanakan Penilaian Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural

24 Oktober 2023 | Berita BAPETEN

Dalam rangka penyusunan Dokumen Perencanaan dan Pengembangan SDM di Badan Pengawas Tenaga Nuklir (BAPETEN), Biro Organisasi dan Umum BAPETEN menyelenggarakan Penilaian Kompetensi Pegawai di Lingkungan BAPETEN.
Baca selengkapnya


BAPETEN Mengikuti International Health Regulations Joint External Evaluation (JEE) World Health Organization

23 Oktober 2023 | I-Consep

BAPETEN melalui Direktorat Keteknikan dan Kesiapsiagaan Nuklir (DKKN) berperan serta dalam International Health Regulations Joint External Evaluation (JEE) World Health Organization yang diselenggarakan pada tanggal 16-20 Oktober 2023 di Hotel Westin, Kuningan Jakarta. Kegiatan Joint External Evaluation diselenggarakan oleh Kementerian Kesehatan RI dengan melibatkan semua stakeholder terkait, dan sebagai evaluator dari ...
Baca selengkapnya


Diseminasi Bakti Pengawasan Pemanfaatan Tenaga Nuklir di Sumatra Utara

21 Oktober 2023 | Berita BAPETEN

​Bapeten bekerja sama dengan anggota Komisi VII DPR RI, Nasril Bahar, mengadakan Diseminasi Bakti Pengawasan Pemanfaatan Tenaga Nuklir di Sumatera Utara pada tanggal 21 Oktober 2023. Acara ini mengundang 150 orang peserta dari kalangan instansi pendidikan dari 23 kecamatan di kabupaten Langkat dan bertujuan untuk mengenalkan tugas pokok BAPETEN sebagai lembaga pengawas pemanfaatan tenaga ...
Baca selengkapnya


Kunjungan Kerja BAPETEN ke DPMPTSP Kota Cirebon Provinsi Jawa Barat dalam Rangka Kolaborasi Percepatan Perizinan Berusaha

20 Oktober 2023 | Berita BAPETEN

Direktorat Perizinan Fasilitas Radiasi dan Zat Radioaktif (DPFRZR) BAPETEN melakukan kunjungan kerja ke Kantor Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kota Cirebon Provinsi Jawa Barat pada Jum’at 20 Oktober 2023. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka koordinasi dan kerjasama terkait kolaborasi Rencana Kegiatan Pelatihan Petugas Perizinan DPMPTSP Kota Cirebon ...
Baca selengkapnya


Kegiatan Kunjungan Sekretariat Kabupaten Mukomuko ke BAPETEN

20 Oktober 2023 | Berita BAPETEN

BAPETEN menerima kunjungan audiensi Sekretariat Kabupaten Mukomuko pada Jumat, 20 Oktober 2023. Kunjungan ini dilakukan untuk membahas perkembangan situasi terkait temuan tidak adanya izin pemanfaatan tenaga nuklir untuk fasilitas radiografi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Kabupaten Mukomuko.
Baca selengkapnya


Tautan BAPETEN

mkananmenu_2024-02-26-145126.png
mkananmenu_2021-04-19-125003.png
mkananmenu_2021-04-19-125235.png
mkananmenu_2021-08-25-114254.png
mkananmenu_2024-03-25-135103.png
mkananmenu_2024-05-15-171035.jpeg

Feedback

GPR Kominfo

Video

Tautan Internasional

Tautan LPNK