Banner BAPETEN
Pembinaan Uji Kesesuaian Pesawat Sinar-X Radiologi Diagnostik Dan Intervensional
Kembali     08 November 2019 | Berita BAPETEN | 637 lihat

BAPETEN menggelar Pembinaan  Lembaga Uji Kesesuaian Pesawat Sinar-X Radiologi Diagnostik dan Intervensional BAPETEN, di Serpong, Tangerang Selatan, Jumat (8/11/2019). Pertemuan yang mengundang seluruh Lembaga Uji Kesesuaian (LUK), sebanyak 50 LUK turut berpartisipasi dalam memenuhi undangan yang diawali dengan laporan Penyelenggaraan oleh Kasubdit Jaminan Mutu Rini Suryanti, dilanjutkan dibuka secara resmi oleh Deputi Perizinan dan Inspeksi Khoirul Huda, didamping Direktur Keteknikan dan Kesiapsiagaan Nuklir Dedik Eko Sumargo.

Dalam sambutannya Khoirul Huda menyampaikan, pertemuan teknis yang merupakan kegiatan rutin BAPETEN setiap tahunnya kali ini mengusung tema “Menciptakan Sinergi antara BAPETEN dan Stakeholder Uji Keseuaian untuk menjawab Tantangan dalam Implementasi Peraturan BAPETEN (Perban) No. 2 Tahun 2018”, pertemuan teknis LUK perlu dilakukan dikarenakan masih banyak permasalahan terkait penerbitan sertifikat atau notisi lolos uji kesesuaian yang tidak kunjung terselesaikan. Semua tantangan ini perlu dipecahkan bersama baik oleh BAPETEN selaku regulator maupun LUK sebagai stakeholder terkait.

imgkonten

imgkonten

Pertemuan teknis LUK tahun ke 7 kali ini terdapat penambahan 5 LUK baru. Sedangkan penyerahan KTUN sebanyak 44 terdiri dari 23 KTUN penetapan baru dan 21 KTUN perpanjangan.

imgkonten

imgkonten

Tujuan digelarnya pertemuan teknis di akhir tahun ini untuk memberikan informasi terbaru terkait pelaksanaan maupun kebijakan uji kesesuaian kepada LUK dan sebagai ajang diskusi bertukar informasi dan evaluasi dalam menyukseskan implementasi Perban No. 2 Tahun 2018.(bhkk/is).

imgkonten

Berita Lainnya

terkaitsmall_thumb_2025-10-28-084414.jpg

Upacara Bendera Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke 97 Tahun 2025

28 Oktober 2025 | Berita BAPETEN | 25 lihat
terkaitsmall_thumb_2025-10-28-083153.jpg

Executive Meeting dan Anugerah BAPETEN 2025

27 Oktober 2025 | Berita BAPETEN | 43 lihat

Tautan BAPETEN

mkananmenu_2024-02-26-145126.png
mkananmenu_2021-04-19-125003.png
mkananmenu_2021-04-19-125235.png
mkananmenu_2021-08-25-114254.png
mkananmenu_2024-03-25-135103.png
mkananmenu_2024-05-15-171035.jpeg

Feedback

GPR Kominfo

Memuat berita GPR Kominfo...

Video

Tautan Internasional